Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Kesehatan
5 Suplemen Pemutih Kulit Ini Recommended Banget Buat Kamu Coba, Sudah Terdaftar di BPOM!
Suplemen pemutih kulit banyak digunakan oleh para remaja, artis dan juga model. (cloudinary.com)

5 Suplemen Pemutih Kulit Ini Recommended Banget Buat Kamu Coba, Sudah Terdaftar di BPOM!

Fajar Kurniawan
Fajar Kurniawan 05 Februari 2022 at 10:10am

Djawanews.com – Suplemen pemutih kulit sepertinya bukan lagi sesuatu yang baru bagi masyarakat, bahkan kebanyakan anak-anak muda sudah lama mengenal hal tersebut. Selain memakai skincare, alternatif yang bisa membantu membuat kulit tampak lebih putih adalah mengonsumsi suplemen.

Suplemen kecantikan biasanya sudah diperkaya dengan nutrisi penting, yang efektif mencerahkan dari dalam sekaligus meratakan warna kulit. Dari sekian banyak jenis suplemen di pasaran, pastikan Anda memilih suplemen pemutih kulit yang terdaftar di BPOM (Badan Pengawas Obat Makanan).

Hal ini sangat penting untuk memastikan bahwa suplemen tersebut memang aman dikonsumsi, mempunyai izin edar resmi, serta komposisi yang digunakan sudah melalui uji laboratorium.

Baca Juga:
  • Bolehkah Minum Suplemen Lebih dari Satu Macam dalam Sehari? Simak Penjelasan Ahli
  • Segudang Manfaat Habatusauda Sebaga Suplemen di Masa Pandemi
  • Mengintip Suplemen Kesehatan yang Membuat Kulit Lebih Cerah dan Awet Muda

Berikut Beberapa Suplemen Pemutih Kulit yang Terjamin Aman oleh BPOM:

  1. Natur E

Produk suplemen pertama adalah Natur E, yang mengklaim bisa merawat kulit, mencegah keriput, serta menangkal radikal bebas. Selain memberi proteksi lebih, kandungan utama vitamin C dan E di di dalamnya cukup efektif membantu meregenerasi sel-sel dalam tubuh supaya tampak muda serta cerah.

Disamping bermanfaat bagi kulit, suplemen ini juga bagus untuk kesuburan pria dan wanita karena mengandung selenium yang bisa memperbaiki kualitas sperma atau sel telur. Harga suplemen Natur E cukup terjangkau dengan variasi yang beragam, mulai dari Rp19 ribu per strip.

  1. Gluta Panacea

Suplemen pemutih kulit berikutnya adalah Gluta Panacea, yang diproduksi oleh Pang Winkwhite asal Thailand. Bahan utama produk ini adalah gluta premium dengan komposisi glutathione yang tinggi karena sangat bermanfaat bagi tubuh dalam mencerahkan kulit.

Komposisi pendukungan, produk ini juga dilengkapi sejumlah bahan alami seperti pomegranate, grape seed extract, dan rosehip extract. Gluta Panacea dibanderol seharga Rp150 ribu per strip. Pastikan Anda membeli produk yang asli melalui apotek resmi.

  1. Glucola

Suplemen pemutih kulit yang terdaftar di BPOM selanjutnya yaitu Glucola, dengan bahan utama glutathione serta kolagen. Glucola mengklaim bahwa produknya tidak menyebabkan ketergantungan karena mengandung vitamin V dan ekstrak buah stroberi yang kaya akan vitamin C.

Selain ampuh mengatasi kulit kusam, suplemen ini juga mampu menyembuhkan jerawat, menurunkan pigmen gelap melanin, sekaligus mencerahkan kulit secara permanen. Suplemen Glucola dikemas dalam bentuk serbuk sehingga tinggal diseduh untuk diminum. Harganya sekitar Rp250 ribu ke atas.

  1. Pure Collagen

Kandungan suplemen yang menggunakan kolagen dipercaya efektif dalam mengatasi tanda-tanda penuaan pada kulit. Pure Collagen memakai bahan aktif dari kolagen, vitamin C, ekstrak stroberi, serta asam hialuronat, karena bermanfaat sebagai antioksidan dan merawat kecantikan kulit.

Dikarenakan Pure Collagen sudah lulus uji BPOM, maka produknya aman dikonsumsi serta tidak memberi efek samping. Suplemennya tidak dikemas ke dalam kapsul, melainkan berbentuk serbuk. Harga per boks sekitar Rp20 ribu.

  1. Glucella

Produk pemutih kulit dari Glucella mengklaim bahwa hasil perubahan dapat terlihat setelah dua minggu, asalkan dikonsumsi secara teratur dua kali sehari. Suplemen pemutih kulit yang terdaftar di BPOM satu ini mengandung asam hialuronat, kolagen, L-glutathione, ekstrak apel, vitamin dan mineral, serta masih banyak lagi.

Tidak hanya membuat kulit jadi lebih putih, suplemen ini bermanfaat meningkatkan elastisitas, mengurangi garis halus, mengencangkan sekaligus melembapkan. Rata-rata produk suplemen dari Glucella hanya bisa dibeli dalam ukuran boks. Untuk harganya sekitar Rp310 ribu hingga Rp550 ribu.

Dapatkan warta harian terbaru lainya, ikuti portal berita Djawanews  dan akun Instagram Djawanews.

Bagikan:
#Suplemen Pemutih Kulit#Pemutih Kulit#suplemen#Kulit#BPOM#skincare#Natur E#Pure Collagen#Glucella

Berita Terkait

    Pentingnya Protein dan Cara Menghitung Kebutuhan Harian Anda
    Kesehatan

    Pentingnya Protein dan Cara Menghitung Kebutuhan Harian Anda

    Djawanews.com – Protein merupakan nutrisi penting yang berperan dalam pembentukan otot, perbaikan sel, dan sistem imun. Namun, kebutuhan protein tiap orang tidaklah sama. Faktor seperti usia, jenis ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Tiga Makanan Ini Bantu Kulit Cerah dan Awet Muda
    Kesehatan

    Tiga Makanan Ini Bantu Kulit Cerah dan Awet Muda

    MS Hadi 20 Apr 2025 19:04
  • Ragam Manfaat Kulit Kayu Manis untuk Kesehatan, Salah Satunya Kaya Antioksidan
    Kesehatan

    Ragam Manfaat Kulit Kayu Manis untuk Kesehatan, Salah Satunya Kaya Antioksidan

    MS Hadi 07 Apr 2025 12:08
  • Tempe Mentah, Sumber Nutrisi Alami yang Kaya Manfaat
    Kesehatan

    Tempe Mentah, Sumber Nutrisi Alami yang Kaya Manfaat

    Djawanews.com – Tempe telah lama dikenal sebagai makanan tradisional Indonesia yang bergizi tinggi dan memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Kebanyakan orang mengonsumsi tempe setelah dimasak, baik digoreng, ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Awas! Minum Air Terlalu Banyak dalam Waktu Singkat Bisa Berbahaya untuk Kesehatan
    Kesehatan

    Awas! Minum Air Terlalu Banyak dalam Waktu Singkat Bisa Berbahaya untuk Kesehatan

    MS Hadi 02 Apr 2025 21:09
  • Buah-Buahan Penambah Energi yang Cocok Dikonsumsi Saat Sahur dan Buka Puasa
    Kesehatan

    Buah-Buahan Penambah Energi yang Cocok Dikonsumsi Saat Sahur dan Buka Puasa

    MS Hadi 23 Mar 2025 08:05

Anda Harus Tahu

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?
Kesehatan

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda
Lifestyle

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Pilihan Editor

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien
Berita Hari Ini

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya
Berita Hari Ini

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said
Berita Hari Ini

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD
Berita Hari Ini

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa
Berita Hari Ini

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa
Berita Hari Ini

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2025 Djawanews Media Utama
arrow-up