Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Berita Hari Ini
Pantang Mundur, Ubedilah Badrun Bawa Bukti ‘Dokumen Berbahaya’ ke KPK
Ubedilah Badrun (kumparan.com)

Pantang Mundur, Ubedilah Badrun Bawa Bukti ‘Dokumen Berbahaya’ ke KPK

Muhammad Hadi
Muhammad Hadi 28 Januari 2022 at 02:44pm

Djawanews.com – Dosen Universitas Negeri Jakarta (UNJ) Ubedilah Badrun membawa sebuah dokumen baru terkait dugaan korupsi Gibran Rakabuming Raka dan Kaesang Pangarep.

Namun Ubelah tidak mau membocorkan dokumen tambahan tersebut kepada publik. Alasannya dokumen yang juga dilaporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tersebut harus dipelajari terlebih dahulu, sehingga bukan kewenangannya untuk memberikan penjelasan terkait dokumen tambahan tersebut.

"Tentu saja dokumen tambahan itu tidak bisa saya sebutkan ke publik untuk menjaga bahwa itu area KPK yang perlu dipelajari lebih dalam, penjelasan-penjelasan lebih detail, tentu dokumen-dokumen tambahan yang harus dipelajari," ujar Ubedilah dalam Kompas Petang, dikutip Jumat 28 Januari.

"Kalau ditanya dokumen apa, tentu tidak bisa saya sebutkan," lanjutnya.

Ketika ditanya soal apakah dokumen tambahan itu merupakan sebuah bukti baru, Ubedilah memastikan bahwa itu bukan ranahnya untuk mengonfirmasi.

Namun dia tetap menegaskan, dokumen itu akan menjadi bukti baru atau tidaknya merupakan otoritas dari KPK.

Baca Juga:
  • Puluhan Tokoh Nasional Gelar Perkumpulan, Sepakati Konstitusi di Ujung Tanduk dan Harus Dilawan People Power
  • Laporan Korupsi Gibran dan Kaesang Masih Ditelaah KPK, Kok Lama Ya?
  • Ismail Hasani: Gibran Rakabuming Harusnya Sudah Dicopot Jika Mengacu UU 23/2014

Meski demikian, Ubedilah Badrun meyakini bahwa berkasnya merupakan data valid dan diperoleh secara legal.

"Kalau bukti itu kan bahasa hukum, bahwa untuk mengatakan bahwa sesuatu itu sebagai bukti, itu otoritas KPK. Bahwa yang kami berikan adalah dokumen valid, bahkan diperoleh secara legal juga, sehingga kami meyakini bahwa ini bisa dipelajari KPK secara lebih dalam," tegasnya.

Pihaknya sendiri enggan menyebut berkas tambahan itu sebagai bukti baru karena berbahaya dan terlalu dini untuk menyimpulkan ke publik.

"Kalau bukti itu bahasa hukum, itu di pengadilan dalam proses hukum. Saya tidak bisa sebutkan di sini karena itu berbahaya, kalau dalam proses hukum baru. Artinya (berbahaya), belum waktunya saya sampaikan, karena ini menyangkut seseorang. Kalau dokumen itu dibeberkan ke publik itu enggak etis," imbuh Ubedilah.

Bagikan:
#berita hari ini#djawanews#kpk#korupsi#Ubedilah Badrun#gibran rakabuming raka#kaesang pangarep

Berita Terkait

    Ramai Soal Tokoh NU Minta Hormati Kaum LGBT: Soal Dosa Urusan Allah
    Berita Hari Ini

    Ramai Soal Tokoh NU Minta Hormati Kaum LGBT: Soal Dosa Urusan Allah

    Djawanews.com – Tokoh NU (Nahdlatul Ulama) Nadirsyah Hosen alias Gus Nadir angkat bicara terkait polemik Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender (LGBT) di Indonesia. Gus Nadir meminta semua ....
    Fajar Kurniawan
    Fajar Kurniawan
  • Elon Musk Ajak Warga Indonesia Jadi Relawan ke Mars, Ini Kata Faldo Maldini
    Berita Hari Ini

    Elon Musk Ajak Warga Indonesia Jadi Relawan ke Mars, Ini Kata Faldo Maldini

    Muhammad Hadi 26 May 2022 11:25
  • Elon Musk Bakal Bangun Pabrik di Batang, Ganjar ke Birokrasinya: Layanannya Harus Digampangkan
    Berita Hari Ini

    Elon Musk Bakal Bangun Pabrik di Batang, Ganjar ke Birokrasinya: Layanannya Harus Digampangkan

    Muhammad Hadi 25 May 2022 20:01
  • Sebut Pemerintah Susah Payah Agar Harga Pertalite Tidak Naik, Jokowi: Di Singapura Sudah Rp32.000
    Berita Hari Ini

    Sebut Pemerintah Susah Payah Agar Harga Pertalite Tidak Naik, Jokowi: Di Singapura Sudah Rp32.000

    Djawanews.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan pemerintah telah berusaha keras menahan harga BBM jenis Pertalite tidak naik seperti harga Pertamax dan BBM jenis lainnya. Jokowi menegaskan ....
    Muhammad Hadi
    Muhammad Hadi
  • Gubernur NTB Inisiasi Pembangunan Museum Gunung Rinjani dan Tambora
    Berita Hari Ini

    Gubernur NTB Inisiasi Pembangunan Museum Gunung Rinjani dan Tambora

    Muhammad Hadi 25 May 2022 19:02
  • Natalius Pigai ke Novel Baswedan: Boleh Kritik KPK tapi Bukan untuk Downgraded karena Dendam Pribadi
    Berita Hari Ini

    Natalius Pigai ke Novel Baswedan: Boleh Kritik KPK tapi Bukan untuk Downgraded karena Dendam Pribadi

    Muhammad Hadi 25 May 2022 18:23

Anda Harus Tahu

Jangan Anggap Remeh! Salah Minum Obat Bisa Membuat Kolesterol Anda Meningkat Secara Drastis
Kesehatan

Jangan Anggap Remeh! Salah Minum Obat Bisa Membuat Kolesterol Anda Meningkat Secara Drastis

Sering Susah Cari Email Penting? Labeli Email Anda Hingga Mudah Ditemukan dengan Cara Ini
Teknologi

Sering Susah Cari Email Penting? Labeli Email Anda Hingga Mudah Ditemukan dengan Cara Ini

Anak Anda Malas Belajar? Mungkin 5 Hal Ini Penyebabnya
Inspirasi

Anak Anda Malas Belajar? Mungkin 5 Hal Ini Penyebabnya

Bisa Lebih Cepat! Ikuti Tips dan Trik Mengisi Daya Ponsel Android
Teknologi

Bisa Lebih Cepat! Ikuti Tips dan Trik Mengisi Daya Ponsel Android

Terlalu Sering USG Bisa Berbahaya untuk Janin, Mitos atau Fakta?
Kesehatan

Terlalu Sering USG Bisa Berbahaya untuk Janin, Mitos atau Fakta?

Jika Kuku Jari Tangan Mudah Patah, Bisa Jadi Kamu Kekurangan Asupan Ini
Lifestyle

Jika Kuku Jari Tangan Mudah Patah, Bisa Jadi Kamu Kekurangan Asupan Ini

Populer

Sri Mulyani Bawa Kabar Gembira: Tarif Listrik, Pertalite dan LPG 3 Kg, Dipastikan Tidak Akan Naik
Berita Hari Ini

1

Sri Mulyani Bawa Kabar Gembira: Tarif Listrik, Pertalite dan LPG 3 Kg, Dipastikan Tidak Akan Naik

Presiden Jokowi Murka: Saya Masih Sabar Ini, Tapi Nanti Saya Akan Tunjukkan!
Berita Hari Ini

2

Presiden Jokowi Murka: Saya Masih Sabar Ini, Tapi Nanti Saya Akan Tunjukkan!

Pantas Harun Masiku Tak Segera Ditangkap KPK, Novel Baswedan: “Ada Tiga Hal Besar Dibaliknya”
Berita Hari Ini

3

Pantas Harun Masiku Tak Segera Ditangkap KPK, Novel Baswedan: “Ada Tiga Hal Besar Dibaliknya”

Pendeta Saifudin Ibrahim: Ustadz Abdul Somad Dicekal Singapura karena Saya yang Perintahkan
Berita Hari Ini

4

Pendeta Saifudin Ibrahim: Ustadz Abdul Somad Dicekal Singapura karena Saya yang Perintahkan

Makin Marak! Gereja di Skotlandia Kini Secara Resmi Izinkan Pernikahan Sesama Jenis
Berita Hari Ini

5

Makin Marak! Gereja di Skotlandia Kini Secara Resmi Izinkan Pernikahan Sesama Jenis

Pilihan Editor

Tak Perlu Bingung! Begini Cara Ubah Pengaturan Mouse untuk Pengguna Kidal
Teknologi

Tak Perlu Bingung! Begini Cara Ubah Pengaturan Mouse untuk Pengguna Kidal

Ilmiah! Penelitian Temukan Makan Tomat Bisa Cegah Kulit Rusak Terbakar Matahari
Kesehatan

Ilmiah! Penelitian Temukan Makan Tomat Bisa Cegah Kulit Rusak Terbakar Matahari

Bikin Melongo! Luhut Pakai Setelan Jas, Elon Musk dengan Santainya Hanya Pakai Kaos Oblong
Berita Hari Ini

Bikin Melongo! Luhut Pakai Setelan Jas, Elon Musk dengan Santainya Hanya Pakai Kaos Oblong

Awas! Dajjal Pasti Muncul, Inilah 6 Pengikut Dajjal Berdasarkan Hadits Nabi
Serba-serbi

Awas! Dajjal Pasti Muncul, Inilah 6 Pengikut Dajjal Berdasarkan Hadits Nabi

Resep Sahur Praktis: Telur Dadar Padang yang Nikmat dan Simpel Masaknya
Inspirasi

Resep Sahur Praktis: Telur Dadar Padang yang Nikmat dan Simpel Masaknya

Ikuti Langkah Sederhana Ini untuk Mematikan Sleep Mode di iPhone Kamu
Teknologi

Ikuti Langkah Sederhana Ini untuk Mematikan Sleep Mode di iPhone Kamu

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2022 Djawanews Media Utama
arrow-up