Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Teknologi
Kaum Rebahan Harus Tahu, Aplikasi Android Terpopuler Di Kalangan Milenal Ini

Kaum Rebahan Harus Tahu, Aplikasi Android Terpopuler Di Kalangan Milenal Ini

Mandala Nainggolan
Mandala Nainggolan 15 Januari 2020 at 12:52pm

Saat ini Google Play sudah memiliki database jutaan aplikasi di dalamnya, dan bisa saja anda baru menggunakan beberapa saja, kan? Padahal, dari sekian banyak beberapa di antaranya menawarkan fitur antimainstream, bahkan mungkin berguna dan membuat ada semakin keren saat mengaplikasikannya. Atau justru akan membuat anda semakin betah rebahan.

Meski belum seluruhnya anda unduh, setidaknya anda wajib tahu. Nah untuk itu, berikut ini sedikit ulasan tentang aplikasi android terpopuler hingga saat ini. Bahkan berbagai aplikasi ini akan memberikan fitur yang mungkin belum pernah Anda bayangkan sebelumnya.

Aplikasi Android Terpopuler di Kalangan Milenial

Adobe Spark Post

4.2/5.0 (Google Play)

Selain konten yang menarik, tampilan foto di IG juga harus anda buat seunik mungkin. Nah, Aplikasi buatan Adobe bernama Adobe Spark Post ini bisa jadi solusinya loh. Dengan penggunaan yang praktis dengan menggunakan hingga ratusan template, anda yang awam di dunia desain pun bisa tetap mendesain dengan mudah kok. Pastinya aplikasi edit foto yang satu ini bisa digunakan secara gratis dan tanpa berlangganan nih.

Aplikasi Android Terpopuler

Aplikasi Adobe spark post (photofocus.com)

TunnelBear VPN

4.4/5.0 (Google Play

Bukan tidak mungkin akan ada down sosial media lagi. Alhasil WhatsApp, Instagram, atau Facebook tiba-tiba nggak bisa diakses. Tapi tenang, cukup hubungkan dengan aplikasi VPN terbaik anda sudah bisa mengaksesnya kembali. Salah satu aplikasi android terpoluler keluaran VPN yang bisa anda gunakan adalah TunnelBear VPN.

AirDroid: Remote Access & File

4.5/5.0 (Google Play)

Kemudian aplikasi Android terpopuler lainnya ada AirDroid. Aplikasi ini dijamin bakal mempermudah anda dalam memindahkan file dari HP Android ke komputer dan sebaliknya. Dengan begini, anda pun nggak perlu repot-repot menggunakan kabel data lagi. Nggak cuma itu, fungsi mirroring layar HP dalam aplikasi AirDroid juga memungkinkan anda menyadap WhatsApp orang lain dari jarak jauh loh. Menarik, kan?


Baca Juga:
  • 5 Aplikasi Antivirus Tanpa Iklan Ini Khusus untuk Smartphone Android
  • 5 Aplikasi Polaroid untuk Smartphone Ini Dapat Menghasilkan Foto dan Video yang Tampak Jadul
  • Ponsel BlackBerry Bangkit dari Kematian, Kapan Beredar?

Google Datally: Data Saving App

4.3/5.0 (Google Play)

Ada yang bilang, milih nggak makan daripada nggak punya kuota internet, dan anda termasuk orang yang boros kuota intenet? Mungkin, anda bisa coba aplikasi penghemat kuota canggih resmi dari Google, bernama Google Datally. Cara kerja Google Datally untuk menghemat kuota adalah dengan melakukan manajemen pada penggunaan internet di HP Android.  Aplikasi yang terbukti ringan dengan ukuran hanya 5MB saja ini terbukti ampuh dan tidak lagi semengenaskan pernyataan di atas.

Demikian tadi, aplikasi android terpopuler dan juga memiliki fungsi yang unik. Baca juga 5 Pilihan Aplikasi Cari Jodoh Bule

Bagikan:
#aplikasi android#Aplikasi Terpopuler#Clap to Find#Google Play Store#Rating#teknologi#Terunduh

Berita Terkait

    Microsoft Bakal Hadirkan Fitur Penerjemah PDF di Browser Edge
    Teknologi

    Microsoft Bakal Hadirkan Fitur Penerjemah PDF di Browser Edge

    Djawanews.com – Dalam Konferensi Build 2025, Microsoft mengumumkan akan menghadirkan fitur baru di browser Edge miliknya yakni kemampuan menerjemahkan isi dokumen PDF secara langsung. Fitur ini dihadirkan untuk ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Sinyal Hotspot Lemot meski Jaringan Bagus? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
    Teknologi

    Sinyal Hotspot Lemot meski Jaringan Bagus? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

    MS Hadi 18 May 2025 13:04
  • Discord Ungkap Tren Pengguna: 90 Persen Bermain Game Sambil Nongkrong di Voice
    Teknologi

    Discord Ungkap Tren Pengguna: 90 Persen Bermain Game Sambil Nongkrong di Voice

    MS Hadi 17 May 2025 13:11
  • Agar Tak Lupa Waktu, Begini Cara Mengaktifkan Fitur Screen Time di TikTok
    Teknologi

    Agar Tak Lupa Waktu, Begini Cara Mengaktifkan Fitur Screen Time di TikTok

    Djawanews.com – Bagi pengguna yang sering kecanduan menghabiskan waktu berjam-jam di TikTok, platform video pendek ini kini menyediakan solusi praktis melalui fitur Screen Time. Fitur ini memungkinkan ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Tips Membuat Kata Sandi yang Mudah Diingat tapi Sulit Ditembus
    Teknologi

    Tips Membuat Kata Sandi yang Mudah Diingat tapi Sulit Ditembus

    MS Hadi 12 May 2025 13:08
  • Kolaborasi dengan KAI Commuter, GoPay Luncurkan Fitur Isi Ulang KMT via Aplikasi
    Teknologi

    Kolaborasi dengan KAI Commuter, GoPay Luncurkan Fitur Isi Ulang KMT via Aplikasi

    MS Hadi 04 May 2025 13:08

Anda Harus Tahu

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?
Kesehatan

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda
Lifestyle

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Populer

Discord Ungkap Tren Pengguna: 90 Persen Bermain Game Sambil Nongkrong di Voice
Teknologi

1

Discord Ungkap Tren Pengguna: 90 Persen Bermain Game Sambil Nongkrong di Voice

Sinyal Hotspot Lemot meski Jaringan Bagus? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Teknologi

2

Sinyal Hotspot Lemot meski Jaringan Bagus? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Microsoft Bakal Hadirkan Fitur Penerjemah PDF di Browser Edge
Teknologi

3

Microsoft Bakal Hadirkan Fitur Penerjemah PDF di Browser Edge

Pilihan Editor

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien
Berita Hari Ini

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya
Berita Hari Ini

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said
Berita Hari Ini

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD
Berita Hari Ini

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa
Berita Hari Ini

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa
Berita Hari Ini

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2025 Djawanews Media Utama
arrow-up