Aplikasi adalah suatu program komputer yang dibuat untuk mengerjakan dan melaksanakan tugas khusus dari pengguna. Untuk anda yang ingin hemat kuota internet berikut ini beberapa pilihan aplikasi gratis internet tanpa kuota yang bisa anda coba.
Beberapa pilihan aplikasi gratis internet tanpa kuota terbaik untuk smartphone android
-
Troid VPN Free APK
Troid VPN Free ini salah satu aplikasi internet gratis terpopuler dan tidak sulit untuk menggunakannya agar bisa internetan gratis. Cara internetan gratis menggunakan aplikasi ini pun anda bisa pelajari dari hasil Google Search kok. Keuntungan mengandalkan Troid VPN Free, anda bakal dapat akses internet secara gratis, serta bisa menjelajah situs yang diblokir.
-
Super VPN
Aplikasi ini dapat anda unduh di Google Play Store yang memiliki ukuran cukup kecil yakni hanya 5,4 MB saja. Keunggulan dari aplikasi ini adalah memiliki kuota yang tidak terbatas dan dapat melindungi privasi anda saat sedang menggunakannya. Selain itu, dengan aplikasi ini maka anda juga akan dapat membuka situs yang diblokir oleh pemerintah lho.
-
HTTP Injector
HTTP Injector merupakan salah satu aplikasi gratis internet yang bisa anda install diponselmu. Pada intinya, dalam aplikasi ini akan ada pengaturan akun SSH, payload generator, IP hunter, dan host checker yang akan mengatur koneksi internetmu supaya bisa bebas dari biaya operator.
-
AnonyTun
Aplikasi ini sangat bermanfaat bagi anda yang kekurangan koneksi ineternet dan sering mengalami error saat membuka website saat browser entah itu di rumah, kantor ataupun saat bersantai, dan sangat cocok bauat anda yang selalu kena firewall internet dari sekolah maupun kantor.
Aplikasi AnonyTun inilah solusi buat anda yang memiliki masalah diatas, karena aplikasi ini sudah memiliki koneksi internet VPN dengan kecepatan tinggi yang bisa anda nikmati secara gratis.
-
Psiphon Pro APK
Kalau anda menggunakan aplikasi internet gratis Psiphon Pro, maka tidak perlu membutuhkan banyak bahan, hanya perlu setting saja. Namun, perlu diketahui juga, kalau Psiphon Pro memiliki hanya sedikit kemungkinan bisa berhasil jika kartumu tak terisi kuota.
Jika anda ingin berhasil, maka pastikan kartumu terisi kuota minimal 20 MB. Tapi tenang aja, kuota anda tidak akan berkurang kok. Tujuan yang sebenarnya hanya sebagai pancingan saja supaya dapat terkoneksi agar cara internet gratis ini bisa digunakan.
Itulah 5 pilihan aplikasi gratis internet tanpa kuota terbaik. simak juga cara menggandakan aplikasi di android.