Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Berita Hari Ini
Jokowi Kembali Berikan Tugas Khusus ke Luhut, Pimpin Satgas Percepatan Investasi IKN
Luhut Binsar Pandjaitan (Dok. Antara)

Jokowi Kembali Berikan Tugas Khusus ke Luhut, Pimpin Satgas Percepatan Investasi IKN

Muhammad Hadi
Muhammad Hadi 16 Mei 2023 at 01:22pm

Djawanews.com – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marinves) Luhut Binsar Pandjaitan kembali diberikan tugas khusus oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi). Kali ini Luhut ditunjuk sebagai Ketua Satuan Tugas (Satgas) Percepatan Investasi di Ibu Kota Nusantara (IKN).

Kepala Otorita IKN Bambang Susantono menjelaskan Luhut akan mengoordinasikan lembaga terkait agar percepatan investasi di IKN berjalan efisien.

"Tim 'task force' khusus yang diketuai oleh Bapak Menko Marinves, Pak Luhut, yang akan mengoordinir 'interdept' dan juga semua lembaga yang terkait sehingga proses dari percepatan investasi di IKN ini dapat berjalan dengan lebih baik dan lebih efisien lagi," kata Bambang dalam keterangan pers di Kantor Presiden, Jakarta, Senin 15 Mei.

Selain menunjuk Luhut menjadi ketua satgas yang akan mengoordinasikan antarlembaga, Presiden Jokowi juga memerintahkan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) untuk membentuk satuan tugas (satgas) khusus untuk menyelesaikan permasalahan di bidang pertanahan guna memudahkan investor menanamkan modal di IKN.

Baca Juga:
  • Menteri BUMN Siapkan Menara Kembar Dukung City Center Baru di Kawasan Monas
  • IKN Sepi Investor, Menteri PUPR Blak-blakan Beberkan Alasannya
  • Menteri Basuki Pastikan Proyek IKN Tetap Jalan di Tengah Tahun Politik

Bambang menjelaskan satgas tersebut bertugas untuk memastikan tanah yang akan ditawarkan kepada investor berstatus "clean and clear".

"Jadi yang akan ditawarkan kepada investor ini adalah tanah-tanah yang memang sudah matang dan kita ketahui harganya," kata Bambang.

Sejauh ini, sudah ada 209 nota kesepahaman atau "Letter of Intent" yang diajukan oleh para investor kepada Otorita IKN. Dari 209 LoI tersebut, 36 di antaranya sudah ditandatangani dalam bentuk perjanjian "non disclosure agreement" dimana pembicaraan sudah lebih rinci karena ada pertukaran data.

Bambang mengatakan dalam beberapa bulan mendatang, pihaknya akan mengumumkan sejumlah proyek di IKN yang sudah matang dari pelaku usaha atau pembiayaan non APBN.

"Di situ misalnya akan ada satu rumah sakit internasional, kemudian ada juga fasilitas pendidikan dan sebagainya yang ini nanti akan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kami semua tim untuk membuat satu ekosistem," kata Bambang.

Pembangunan IKN pada tahap pertama pada 2024 difokuskan untuk mewujudkan satu ekosistem utuh yang terdiri dari sejumlah fasilitas yang terbangun, seperti fasilitas infrastruktur, fasilitas publik, gedung-gedung perkantoran, hingga pusat perbelanjaan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan.

Keputusan presiden yang memberi luhut banyak jabatan ini pun langsung dikritisi oleh netizen dan sempat menjadi trending topic di Twitter.

"Kepala pundak Luhut lagi luhut lagi," kata akun @Api****

"Itu artinya sejatinya hanya ada satu menteri di kabinet 😅," kata akun @AwaTak****

"Gamungkin, dia nunjuk diri sendiri," kata akun @dhb****

"Opung kan wakil presiden Indonesia ga salah sih," kata @sugar_****

"Perdana mentri mah beda," kata akun @first****

"di atas Jokowi masih ada Luhut," jelas akun @Curut****

 

Bagikan:
#berita hari ini#djawanews#INVESTASI#IKN Nusantara#Bambang Susantono#luhut binsar pandjaitan#JOKOWI

Berita Terkait

    Progress Istana Presiden IKN 12 Persen, PUPR Optimistis Bisa Dipakai untuk HUT Kemerdekaan RI 2024
    Berita Hari Ini

    Progress Istana Presiden IKN 12 Persen, PUPR Optimistis Bisa Dipakai untuk HUT Kemerdekaan RI 2024

    Djawanews.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Satuan Tugas Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur Ibu Kota Negara (IKN) terus mengupayakan agar pembangunan kawasan Istana Kepresidenan di ....
    Muhammad Hadi
    Muhammad Hadi
  • BMKG Imbau Warga NTT Waspada Kekeringan, 100 Persen Zona Musim Masuk Periode Kemarau
    Berita Hari Ini

    BMKG Imbau Warga NTT Waspada Kekeringan, 100 Persen Zona Musim Masuk Periode Kemarau

    Muhammad Hadi 16 May 2023 11:30
  • Sandiaga Uno Paling Unggul sebagai Cawapres 2024 Menurut Survei Charta Politika
    Berita Hari Ini

    Sandiaga Uno Paling Unggul sebagai Cawapres 2024 Menurut Survei Charta Politika

    Muhammad Hadi 16 May 2023 10:27
  • Jokowi Tepis Hubungan dengan Surya Paloh di Ambang Batas
    Berita Hari Ini

    Jokowi Tepis Hubungan dengan Surya Paloh di Ambang Batas

    Djawanews - Presiden Jokowi membantah pernyataan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh yang mengatakan bahwa hubungan kedua berada di titik nadir. Jokowi merasa pernyataan tersebut keliru. Menurutnya, ....
    Janu Wisnanto
    Janu Wisnanto
  • Usai Gabung Gerindra, Dedi Mulyadi Pamerkan Foto Bareng Prabowo
    Berita Hari Ini

    Usai Gabung Gerindra, Dedi Mulyadi Pamerkan Foto Bareng Prabowo

    Janu Wisnanto 15 May 2023 16:53
  • Yusuf Mansyur Menghadap Presiden Jokowi di Istana
    Berita Hari Ini

    Yusuf Mansyur Menghadap Presiden Jokowi di Istana

    Janu Wisnanto 15 May 2023 16:43

Anda Harus Tahu

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Benarkah Nikah Muda Tingkatkan Kanker Serviks? Berikut Penjelasannya
Kesehatan

Benarkah Nikah Muda Tingkatkan Kanker Serviks? Berikut Penjelasannya

Dijuluki Tanaman Ajaib oleh WHO, Ini Kandungan Gizi dalam Daun Kelor
Lifestyle

Dijuluki Tanaman Ajaib oleh WHO, Ini Kandungan Gizi dalam Daun Kelor

Populer

Jamaah Calon Haji Terakhir Diberangkatkan, Kelakar Kepala Kemenag Demak: Keluarga Paling Penuh Cerita
Berita Hari Ini

1

Jamaah Calon Haji Terakhir Diberangkatkan, Kelakar Kepala Kemenag Demak: Keluarga Paling Penuh Cerita

Prof. Tumiran: Perspektif Akademik Mambangun Industri Kelistrikan Yang Sehat
Berita Hari Ini

2

Prof. Tumiran: Perspektif Akademik Mambangun Industri Kelistrikan Yang Sehat

Pemkab Timor Tengah Selatan Tetapkan KLB Rabies setelah 1 Warganya Meninggal karena Terinfeksi
Berita Hari Ini

3

Pemkab Timor Tengah Selatan Tetapkan KLB Rabies setelah 1 Warganya Meninggal karena Terinfeksi

Gudang Triplek dan Rumah di Cipinang Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp1 Miliar
Berita Hari Ini

4

Gudang Triplek dan Rumah di Cipinang Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp1 Miliar

Anies Minta Sistem Proporsional Terbuka Dipertahankan: Itulah Indikator Kekuasaan di Tangan Rakyat
Berita Hari Ini

5

Anies Minta Sistem Proporsional Terbuka Dipertahankan: Itulah Indikator Kekuasaan di Tangan Rakyat

Pilihan Editor

Kucing Kesayangan Batuk? Ketahui Penyebab dan Cara Mengobatinya
Lifestyle

Kucing Kesayangan Batuk? Ketahui Penyebab dan Cara Mengobatinya

Cukup Enam Langkah, Begini Cara Melakukan Verifikasi Foto Profil di Tinder
Teknologi

Cukup Enam Langkah, Begini Cara Melakukan Verifikasi Foto Profil di Tinder

Polisi Tangkap ASN di Lampung dan Ibunya yang Aniaya 2 ART, Bahkan Dipaksa Telanjang
Kriminal

Polisi Tangkap ASN di Lampung dan Ibunya yang Aniaya 2 ART, Bahkan Dipaksa Telanjang

Kebakaran Pasar di Pacitan, 14 Kios Ludes Dilalap Api dengan Total Kerugian Rp 400 Juta
Berita Hari Ini

Kebakaran Pasar di Pacitan, 14 Kios Ludes Dilalap Api dengan Total Kerugian Rp 400 Juta

Kiat Stok Bahan Baku Kendaraan Listrik yang Lebih Ramah Lingkungan
Market

Kiat Stok Bahan Baku Kendaraan Listrik yang Lebih Ramah Lingkungan

Macapat Senja: Hadirkan Pertunjukan Macapat ala Anak Muda Ketika yang Kekunoan dan Kekinian Bertemu
Berita Hari Ini

Macapat Senja: Hadirkan Pertunjukan Macapat ala Anak Muda Ketika yang Kekunoan dan Kekinian Bertemu

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2023 Djawanews Media Utama
arrow-up