Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Berita Hari Ini
Giring Soal Gibran Maju Pilgub Jateng atau DKI: Balik Lagi, Surveinya Gimana
Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia Giring Ganesha (Dok. Giring)

Giring Soal Gibran Maju Pilgub Jateng atau DKI: Balik Lagi, Surveinya Gimana

Muhammad Hadi
Muhammad Hadi 14 Januari 2022 at 11:15pm

Djawanews.com – Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha melakukan pertemuan dengan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka. Adapun perihal Gibran bakal maju pada Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jakarta, Giring memberikan dukungan sepenuhnya.

"Kalau kita balik lagi, surveinya gimana. Di Jateng surveinya juga oke," kata Giring usai pertemuan.

Saat ditanya apakah dalam pertemuan ini keduanya membahas mengenai Pilgub DKI Jakarta, Giring mengaku banyak hal yang dibicarakan. Namun DKI Jakarta bukan salah satunya.

"Mas Gibran ini luar biasa konsisten, ngomongin Solo terus, Solo sudah bisa ini, Solo sudah bisa itu. Salut banget," katanya.

Giring meyakini Gibran bekerja dengan baik untuk memimpin kota Solo, termasuk jika dia menjabat di manapun. Menurutnya Gibran sudah bekerja dengan baik untuk rakyat, dan tentunya ia mendapat dukungan baik dari PSI.

"Mas Gibran selalu membuka pintu untuk PSI. Selalu berkabar," ucapnya.

Sementara Gibran mengaku tidak banyak membicarakan mengenai politik dengan Giring Ganesha. "Ada dikit, tapi fokus gaweyan sik neng Solo (bekerja untuk Solo dulu). Covid-19, vaksin booster, vaksin anak," kata Gibran.

Terkait banyaknya dukungan untuknya agar berpartisipasi dalam pemilihan gubernur (pilgub), Gibran menyatakan 2024 masih lama. Ia fokus dulu bekerja untuk Solo. Saat ditanya memilih mana antara DKI Jakarta atau Jawa Tengah, Gibran konsisten menjawab fokus di Solo.

"Nggak pilih mana-mana. Fokus di Solo," ucapnya.

Bagikan:
#berita hari ini#djawanews#POLITIK#pilgub#pilgub Jakarta#pilgub jateng#PSI#GIRING GANESHA#gibran rakabuming raka

Berita Terkait

    Ditegaskan Polisi: Iko Uwais Masih Berstatus Saksi di Kasus Penganiayaan
    Berita Hari Ini

    Ditegaskan Polisi: Iko Uwais Masih Berstatus Saksi di Kasus Penganiayaan

    Djawanews.com – Aktor laga Iko Uwais telah menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus dugaan penganiayaan di Polres Metro Bekasi Kota. Ia hadir memberikan keterangan pada Selasa (28/06). "Betul sekali ( ....
    Fajar Kurniawan
    Fajar Kurniawan
  • Bandingkan Era Jokowi dengan SBY, Demokrat: Rakyat Tak Perlu Ngantri Migor, Sembako Terjangkau dan Stabil
    Berita Hari Ini

    Bandingkan Era Jokowi dengan SBY, Demokrat: Rakyat Tak Perlu Ngantri Migor, Sembako Terjangkau dan Stabil

    Muhammad Hadi 30 Jun 2022 18:47
  • Momen Ibu-ibu Cubit Pipi Anies Baswedan, Senang Dibawakan Air Bersih
    Berita Hari Ini

    Momen Ibu-ibu Cubit Pipi Anies Baswedan, Senang Dibawakan Air Bersih

    Muhammad Hadi 30 Jun 2022 17:18
  • Nama Mbah Kerto Viral: Kakek Petani Sukses yang Beli Pajero Sport Pakai Uang Sekarung
    Berita Hari Ini

    Nama Mbah Kerto Viral: Kakek Petani Sukses yang Beli Pajero Sport Pakai Uang Sekarung

    Djawanews.com – Sosok petani sukses nampaknya bakal melekat dengan Mbah Kerto. Pria paruh baya tersebut mendadak viral setelah videonya membawa uang sekarung membeli Pajero Sport. Akun Instagram ....
    Fajar Kurniawan
    Fajar Kurniawan
  • Kabar Baik di Tengah-tengah Krisis Pangan Mengancam di Seluruh Dunia, Indonesia Bakal Aman Tentram?
    Berita Hari Ini

    Kabar Baik di Tengah-tengah Krisis Pangan Mengancam di Seluruh Dunia, Indonesia Bakal Aman Tentram?

    Fajar Kurniawan 30 Jun 2022 15:22
  • Wakil Ketua Banggar Muhidin Mohamad Said Ambruk Saat Sampaikan Laporan di Rapat DPR
    Berita Hari Ini

    Wakil Ketua Banggar Muhidin Mohamad Said Ambruk Saat Sampaikan Laporan di Rapat DPR

    Fajar Kurniawan 30 Jun 2022 14:51

Anda Harus Tahu

Penelitian Ungkap Ternyata Rasa Lapar Bantu Buat Keputusan Strategis
Lifestyle

Penelitian Ungkap Ternyata Rasa Lapar Bantu Buat Keputusan Strategis

Cegah Radang Sendi atau Arthritis dengan Biasakan Melakukan 5 Hal Ini
Kesehatan

Cegah Radang Sendi atau Arthritis dengan Biasakan Melakukan 5 Hal Ini

Produk Olahan dari Susu, Apakah Kucing Boleh Makan Keju?
Berita Hari Ini

Produk Olahan dari Susu, Apakah Kucing Boleh Makan Keju?

Makanan Super Enak yang Bisa Membunuhmu Pelan-pelan
Kesehatan

Makanan Super Enak yang Bisa Membunuhmu Pelan-pelan

5 Buah yang Lebih Baik Tak Dioalah Menjadi Minuman Jus: Mulai dari Pisang, Mangga hingga Alpukat
Kesehatan

5 Buah yang Lebih Baik Tak Dioalah Menjadi Minuman Jus: Mulai dari Pisang, Mangga hingga Alpukat

5 Bahan Toner yang Bagus untuk Kulit Berminyak dan Jerawat
Kesehatan

5 Bahan Toner yang Bagus untuk Kulit Berminyak dan Jerawat

Populer

Habib Rizieq Shihab Tegas Minta Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan Cabut Izin Kafe Holywings Indonesia
Berita Hari Ini

1

Habib Rizieq Shihab Tegas Minta Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan Cabut Izin Kafe Holywings Indonesia

Ustadz Yusuf Mansur Sebut Bisa Nyuruh Allah ke Pasar: Ya Allah... Saya Malas, Engkau Saja yang Belanja
Berita Hari Ini

2

Ustadz Yusuf Mansur Sebut Bisa Nyuruh Allah ke Pasar: Ya Allah... Saya Malas, Engkau Saja yang Belanja

Luhut Binsar Ungkap Apliklasi PeduliLindungi Bakal Alih Fungsi Untuk Rakyat Beli Minyak Goreng Curah 10 Kg
Berita Hari Ini

3

Luhut Binsar Ungkap Apliklasi PeduliLindungi Bakal Alih Fungsi Untuk Rakyat Beli Minyak Goreng Curah 10 Kg

Respons Tuntutan Holywings Ditutup, Hotman Paris Ingatkan: Ada 2.850 Karyawan Beragama Islam
Berita Hari Ini

4

Respons Tuntutan Holywings Ditutup, Hotman Paris Ingatkan: Ada 2.850 Karyawan Beragama Islam

Kritik Kunjungan Jokowi ke Ukraina, Rocky Gerung: Nggak Dianggap di Luar Negeri, Ini Ngapain Presiden?
Berita Hari Ini

5

Kritik Kunjungan Jokowi ke Ukraina, Rocky Gerung: Nggak Dianggap di Luar Negeri, Ini Ngapain Presiden?

Pilihan Editor

Bandingkan Era Jokowi dengan SBY, Demokrat: Rakyat Tak Perlu Ngantri Migor, Sembako Terjangkau dan Stabil
Berita Hari Ini

Bandingkan Era Jokowi dengan SBY, Demokrat: Rakyat Tak Perlu Ngantri Migor, Sembako Terjangkau dan Stabil

Momen Ibu-ibu Cubit Pipi Anies Baswedan, Senang Dibawakan Air Bersih
Berita Hari Ini

Momen Ibu-ibu Cubit Pipi Anies Baswedan, Senang Dibawakan Air Bersih

Nama Mbah Kerto Viral: Kakek Petani Sukses yang Beli Pajero Sport Pakai Uang Sekarung
Berita Hari Ini

Nama Mbah Kerto Viral: Kakek Petani Sukses yang Beli Pajero Sport Pakai Uang Sekarung

Tak Cuma Pertalite, Beli Gas Ijo Melon Nanti Juga Harus Pakai Aplikasi MyPertamina
Berita Hari Ini

Tak Cuma Pertalite, Beli Gas Ijo Melon Nanti Juga Harus Pakai Aplikasi MyPertamina

Imbas Holywings Ditutup Banyak Karyawan Menganggur, Gus Miftah: Jangan Jadi Musyrik Tanpa Sadar
Berita Hari Ini

Imbas Holywings Ditutup Banyak Karyawan Menganggur, Gus Miftah: Jangan Jadi Musyrik Tanpa Sadar

Ibu Iriana Jadi Ibu Negara Pertama Indonesia yang Ikut ke Medan Perang, Pengamat: Diplomasi Lembut Seorang Ibu
Berita Hari Ini

Ibu Iriana Jadi Ibu Negara Pertama Indonesia yang Ikut ke Medan Perang, Pengamat: Diplomasi Lembut Seorang Ibu

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2022 Djawanews Media Utama
arrow-up