Moge atau motor gede biasanya memiliki harga yang tidak murah. Oleh sebab itulah memiliki motor seperti itu tentunya menjadi sebuah kebanggaan tersendiri buka? Namun Anda tidak perlu khawatir mengeluarkan budget yang banyak untuk memiliki moge, karena masih ada moge dan motor 500cc murah lainnya yang bisa Anda miliki. Seperti halnya motor-motor keluaran dari Kawasaki, Honda, Yamaha, dan lain-lannya.
Rekomendasi Moge dan Motor 500CC Murah Terbaik
Moge dan motor 500CC murah berikut ini hanya dibanderol dibawah Rp 30 jutaan lho, penasaran? Simak ulasannya berikut ini.
- Kaisar Ruby V250
Produsen otomotif lokal yang satu ini memang dikenal cukup matang dalam memproduksi motor-motor dengan kualitas terbaik dikelasnya, seperti jenis moge dan motor 500cc murah yang satu ini yakni Kaisar Ruby V250. Dimana Kaisar telah membekalinya dengan mesin berkualitas yang didukung dengan fitur berteknologi canggih. Terlebih harga moge murah yang dimilikinya ini ditawarkan dengan harga yang relatif terjangkau yaitu Rp 34 jutaan.
- Kawasaki Ninja 250SL
Selanjutnya ada moge murah keluaran dari Kawasaki, yakni Kawasaki Ninja 250SL. Setiap motor Kawasaki tentunya sudah barang tentu memiliki spesifikasi yang sangat berkualitas dan memiliki performa yang gahar, seperti motor yang satu ini. Untuk soal harga, Kawasaki Ninja 250SL ini dibanderol dengan harga yang cukup murah yakni Rp 45 jutaan.
- Bajaj Dominar 400
Pabrikan otomotif asal India yang satu ini memiliki salah moge dan motor 500cc murah di dunia, yakni Bajaj Dominar 400. Moge murah yang satu ini dibanderol dengan harga dibawah Rp 30 juta atau lebih tepatnya Rp 29 juta per unitnya. Dimana harga tersebut tentu sangat sepadan dengan kualitas yang dimilikinya.
- Yamaha XS 650
Selanjutnya ada pabrikan motor asal Jepang sekelas Yamaha juga menghadirkan moge murah berkualitas terbaik yang dinamai Yamaha XS650. Motor ini memang sekilas nampak klasik dan retro, namun disamping itu kapasitas mesin yang diusungnya ini juga cukup besar, yakni 650 cc yang juga didukung dengan beragam fitur canggih sebagai penunjang performanya. Harga moge murah ini hanya dipatok berkisar Rp 23 jutaan.
- Yamaha XV535
Kemudian Yamaha juga memiliki Yamaha XV535 yang dijual dengan harga Rp 32 jutaan. Harga tersebut tentunya sangat sebanding dengan spesifikasi dan juga fitur yang telah disematkan ke dalam motor yang satu ini.
- Honda CB400SF
Honda CBF400SF juga menjadi salah satu produsen yang mengeluarkan motor moge murah dengan harga bersahabat, yaitu Rp 43 jutaan. Dibanderol dengan harga dibawah Rp 50 jutaan, Honda CBF400SF ini masih sangat layak di sejajarkan dengan beberapa motor sekelasnya.
Nah iu dia daftar rekomendasi moge dan motor 500cc murah yang memiliki kualitas terbaik. Baca juga harga motor Kawasak KLX Trail. Semoga bermanfaat.