Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Travel
Mau Liburan Rame-Rame ke Jogja? Pilih Guest House di Jogja Paling Rekomended
Pesona Artha Guest House (pesona-artha-guest-house-id.book.direct)

Mau Liburan Rame-Rame ke Jogja? Pilih Guest House di Jogja Paling Rekomended

Tania Palastri
Tania Palastri 10 September 2020 at 11:50am

Jika Anda tengah berencana untuk berlibur dalam jangka waktu lama, tentu Anda tidak hanya memilih destinasi yang akan Anda kunjungi namun juga perlu memikirkan tempat tinggal selama liburan. Untuk memilih tempat tinggal selama liburan pun tidak bisa sembarangan Ada kriteria seperti harga, jarak tempat tinggal dengan tempat tujuan, sampai kemudahan taransportasi. Nah, bagi Anda yang kebetulan ingin berkunjung ke Jogja  berikut rekomendasi guest house Jogja yang harganya terjangkau hingga yang menyesuaikan kebutuhan Anda.

Guest House Jogja yang Low Budget Namun Kenyamanan Dijamin

Pesona Artha Guest House

Lokasi: Jl. Jlagran No. 7C Pringgokusuman Gedong Tengen, Pathuk, Yogyakarta.

Pesona Arthe Guest House termasuk salah satu penginapan yang sangat strategis dengan staff yang ramah, kondisi kamar yang bersih dan terjangkau dari stasiun. Guest house ini sangat dekat dengan Malioboro karena hanya berjarak 10 menit dengan berjalan kaki.  Kisaran Harga yang ditawarkan yaitu Standar: Rp. 206.000 (Single Bed) dan Double : Rp. 227.000 (Double bed, 1 dewasa, breakfast).

Metro Guest House

Lokasi: Prawirotaman Mg III/606 Kota Gede, Yogyakarta

Metro Guest House
Metro Guest House (www.wego.co.id)

Guest House di Jogja ini memiliki kelebihan dari adanya Kolam Renang yang bias digunakan untuk bersantai selama berlibur di Jogja. Selain itu di Guest House ini pelayanannya terbilang cukup baik untuk penilaian keramah tamahan. Kisaran harganya pun lumayan murah yaitu Superior: Rp. 206.000 (Breakfast, 2 dewasa).

Griya Nalendra Guest House

Lokasi: Kepuh GK III/1050, Sagan, Yogyakarta.

Tidak jauh dari pusat kota, Guest yang satu ini lokasinya pun dekat dengan XXI dan Giant Supermarkt. Lokasinya tidak begitu jauh dke Tugu maupun ke Malioboro. Termasuk katogori penginapan murah yang cukup rekomended namun sayangnya kamar mandi di guest house ini kebanyakan berada di luar. Kisaran Harga yang ditawarkan juga banyak pilihan Deluxe Keluarga: Rp. 531.000 (Deluxe family, 3 dewasa, breakfast). Eksekutif : Rp. 744.000 (Eksekutif family, 4 dewasa, breakfast). Superior : Rp. 159.000 (Superior Junior, 2dewasa, breakfast). Deluxe : Rp. 212.000 (Deluxe Junior, 2 dewasa, breakfast).

Baca Juga:
  • 9 Kuliner Spesial yang Tak Boleh Dilewatkan saat Singgah ke Manado
  • Biar Nggak Bosan, Coba Libur Lebaran Kali Ini ke Desa Wisata
  • Ajaib! Masjid Sunan Kalijaga di Gunung Kidul Punya Mustaka yang Sempat Hilang dan Balik Lagi

Rumah Palagan Guest House

Lokasi: Jl. Palagan Tentara Pelajar KM 7, 8 Mudal Ngaglik, Sleman, Yogyakarta.

Suasana yang begitu ethnic menjadi konsep di Guest House satu ini. Pelayanannya ramah dengan udara segar dan tidak bisisng karena lokasinya yang berada tidak begitu dekat dengan jalan raya besar. Selain itu lokasinya juga sangat strategis karena bisa menjangkau lokasi wisata dan juga restoran.  Kisaran Harga dari rumah Palagan ini adalah Standar : Rp. 289.000 (Breakfast, 2 dewasa). Deluxe : Rp. 318.000 (breakfast, 2 dewasa).

Demikian Guest House Jogja yang bisa menjadi rekomendasi ketika Anda berlibur. Semoga bermanfaat. 

Bagikan:
#travel#Guest House di Jogja#Liburan#wisata jogja#penginapan murah#Holiday#Homestay Strategis

Berita Terkait

    9 Kuliner Spesial yang Tak Boleh Dilewatkan saat Singgah ke Manado
    Travel

    9 Kuliner Spesial yang Tak Boleh Dilewatkan saat Singgah ke Manado

    Djawanews.com - Indonesia memiliki kekayaan kuliner yang sangat beragam dan selalu menarik untuk dicoba. Setiap daerah punya hidangan khas yang membedakannya dengan daerah lain. Salah satu ....
    Tania Palastri
    Tania Palastri
  • Biar Nggak Bosan, Coba Libur Lebaran Kali Ini ke Desa Wisata
    Travel

    Biar Nggak Bosan, Coba Libur Lebaran Kali Ini ke Desa Wisata

    Muhammad Hadi 07 May 2022 08:42
  • Ajaib! Masjid Sunan Kalijaga di Gunung Kidul Punya Mustaka yang Sempat Hilang dan Balik Lagi
    Travel

    Ajaib! Masjid Sunan Kalijaga di Gunung Kidul Punya Mustaka yang Sempat Hilang dan Balik Lagi

    Muhammad Hadi 05 May 2022 08:32
  • Main ke Semarang, Wajib Mampir di Kedai Kopi Tertua Dharma Boutique Roastery
    Travel

    Main ke Semarang, Wajib Mampir di Kedai Kopi Tertua Dharma Boutique Roastery

    Djawanews.com – Jalan-jalan ke Semarang, jangan lupa mampir di kedai kopi Dharma Boutique Roastery. Beralamat di Jalan Wotgandul Barat No.14, Kecamatan Semarang Tengah, Kota Semarang, kedai kopi ....
    Muhammad Hadi
    Muhammad Hadi
  • Penasaran Bedanya Apa Puasa di Hong Kong dengan Indonesia? Ikuti Cerita Pramugari Cathay
    Travel

    Penasaran Bedanya Apa Puasa di Hong Kong dengan Indonesia? Ikuti Cerita Pramugari Cathay

    Muhammad Hadi 30 Apr 2022 11:39
  • Sambut Libur Lebaran 2022, Desa Wisata Bakal Jadi Destinasi Unggulan di Semarang
    Travel

    Sambut Libur Lebaran 2022, Desa Wisata Bakal Jadi Destinasi Unggulan di Semarang

    Muhammad Hadi 30 Apr 2022 10:14

Anda Harus Tahu

Jangan Anggap Remeh! Salah Minum Obat Bisa Membuat Kolesterol Anda Meningkat Secara Drastis
Kesehatan

Jangan Anggap Remeh! Salah Minum Obat Bisa Membuat Kolesterol Anda Meningkat Secara Drastis

Sering Susah Cari Email Penting? Labeli Email Anda Hingga Mudah Ditemukan dengan Cara Ini
Teknologi

Sering Susah Cari Email Penting? Labeli Email Anda Hingga Mudah Ditemukan dengan Cara Ini

Anak Anda Malas Belajar? Mungkin 5 Hal Ini Penyebabnya
Inspirasi

Anak Anda Malas Belajar? Mungkin 5 Hal Ini Penyebabnya

Bisa Lebih Cepat! Ikuti Tips dan Trik Mengisi Daya Ponsel Android
Teknologi

Bisa Lebih Cepat! Ikuti Tips dan Trik Mengisi Daya Ponsel Android

Terlalu Sering USG Bisa Berbahaya untuk Janin, Mitos atau Fakta?
Kesehatan

Terlalu Sering USG Bisa Berbahaya untuk Janin, Mitos atau Fakta?

Jika Kuku Jari Tangan Mudah Patah, Bisa Jadi Kamu Kekurangan Asupan Ini
Lifestyle

Jika Kuku Jari Tangan Mudah Patah, Bisa Jadi Kamu Kekurangan Asupan Ini

Populer

9 Kuliner Spesial yang Tak Boleh Dilewatkan saat Singgah ke Manado
Travel

1

9 Kuliner Spesial yang Tak Boleh Dilewatkan saat Singgah ke Manado

Pilihan Editor

Tak Perlu Bingung! Begini Cara Ubah Pengaturan Mouse untuk Pengguna Kidal
Teknologi

Tak Perlu Bingung! Begini Cara Ubah Pengaturan Mouse untuk Pengguna Kidal

Ilmiah! Penelitian Temukan Makan Tomat Bisa Cegah Kulit Rusak Terbakar Matahari
Kesehatan

Ilmiah! Penelitian Temukan Makan Tomat Bisa Cegah Kulit Rusak Terbakar Matahari

Bikin Melongo! Luhut Pakai Setelan Jas, Elon Musk dengan Santainya Hanya Pakai Kaos Oblong
Berita Hari Ini

Bikin Melongo! Luhut Pakai Setelan Jas, Elon Musk dengan Santainya Hanya Pakai Kaos Oblong

Awas! Dajjal Pasti Muncul, Inilah 6 Pengikut Dajjal Berdasarkan Hadits Nabi
Serba-serbi

Awas! Dajjal Pasti Muncul, Inilah 6 Pengikut Dajjal Berdasarkan Hadits Nabi

Resep Sahur Praktis: Telur Dadar Padang yang Nikmat dan Simpel Masaknya
Inspirasi

Resep Sahur Praktis: Telur Dadar Padang yang Nikmat dan Simpel Masaknya

Ikuti Langkah Sederhana Ini untuk Mematikan Sleep Mode di iPhone Kamu
Teknologi

Ikuti Langkah Sederhana Ini untuk Mematikan Sleep Mode di iPhone Kamu

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2022 Djawanews Media Utama
arrow-up